Cegukan atau Singultus adalah sebuah hal yang sangat biasa dan pernah dialami oleh semua orang hal di biasanya di sebabkan oleh kontraksi pada diafagrma, diafagma sendiri adalah membran yang memisah rongga dada dengan otot perut yang memiliki peran penting sebagai pencernaan di dalam pernafasan kita.
Untuk durasi cegukan biasanya hanya datang beberapa menit saja dan ada juga yang sampai berjam jam, untuk waktunya sendiri sangat bervariasi, selain bervariasi cegukan bisa di alami oleh siapa saja termasuk bayi atau pun orang tua.
Ada beberapa penyebab diafragma kontraksi yang menyebabkan terjadinya kontraksi. diantaranya.
- Minuman Bersoda
- Minuman Sangat Panas
- Merokok
- Perut Kembung
- Makan Terlalu Cepat
- Minumal Berakohol Yang Tinggi
- Makan Terlalu Banyak
- Menelan Makanan Yang Terlalu Panas Atau Dingin
Selain beberapa hal yang terdapat di atas ternyata perasaan emosi juga bisa berdampak membuat kita cegukan seperti sedih, gembira, dan juga stress.
Cara Pengobatanya
Jika bagi anda yang mengalami cegukan dan untuk pegobatanya tidak ingin mengunakan jasa medis atau obat obatan maka kami akan memberikan rekomendasikan beberapa cara yang tepat untuk menghilangkan cegukan tersebut seperti,
- Membukuk kedepan
- Menelan gula pasir
- Mengigit lemon
- Menahan napas dengan waktu yang lama
- Minum air dingin dengan sekali tegukan penuh
Jika pengobatan tersbut tidak dapat menyembuhkan cegukan maka kami sarankan untuk anda agar berobat ke dokter karna jika di tahan atau tidak di sembuhkan dapat membuat kita merasa tidak enak dan merasa terganggu dengan aktifitas yang kita jalanin.